on Selasa, 27 Mei 2014
IDENTIFIKASI KESALAHAN

Dalam perencanaan hidup ini pasti ada namanya konsekuensi. Artinya ada akibat yang ditimbulkan, misalnya orang yang mencuri barang milik orang lain, maka konsekuensinya adalah harus dihukum. Begitu pula rupa kehidupan ini yang semakim memanas.Pilihan untuk keberhasilan seseorang itu bermula dari pilihan hidupnya. Akan tetapi wujud dari pilihan ini yang menentukan sukses atau tidaknya keberhasilannya. Mengaca pada pelbagai perspektif, acap kali sebuah kesalan dijadikan sebagai tolak ukur keberhasilan. Namun sesungguhnya memang demikian.

Dari berbagai pengalaman yang saya alami, hal terbesar yang menjadi musuh terbesar adalah diri saya sendiri, yakni "rasa malas." Poin ini yang menjadi masalah terberat. Alhasil banyak waktu yang terbuang percuma.

0 komentar:

Posting Komentar